Cara Mencetak
Dokumen Pada Website Tanpa Iklan
Ketika Anda
mengakses sebuah halaman web/blog dan kemudian Anda ingin mencetak halaman
tersebut, tentu tulisan serta gambar iklan yang ada dalam halaman tersebut akan
ikut tercetak. Untuk mencegah agar tulisan serta gambar tersebut tidak ikut
tercetk, berikut ini tips yang bisa Anda Anda gunakan.
- Sebelumnya Anda perlu menambahkan add-on yang ada browser Mozilla Firefox yaitu Print Edit.
- Buka pada alamat https://addons.mozilla.org/en-US/firefox/addon/print-edit/
- Klik tombol Add to Firefox, maka akan muncul jendela add on dan klik Install Now lalu Restart Firefox anda, tunggu proses instalasi sampai selesai.
- Ketika selesai instalasi maka browser akan terdapat tanda ikon Print Edit. Anda dapat memilih Print Preview untuk memilih komponen mana yang akan dihilangkan.
- Halaman Print Preview akan ditampilkan seperti pada gambar berikut ini.
- Klik tombol Edit sehingga Anda bisa memilih komponen mana yang akan dihilangkan ketika dicetak. Caranya, klik komponen yang akan dihilangkan kemudian klik pada tombol Hide atau Delete. Ketika Anda pilih maka komponen yang terpilih tersebut akan diberi tanda garis border warna merah.
- Setelah Anda hilangkan maka tampilan akan menjadi lebih bersih, sesuai dengan yang Anda harapkan.
- Sekian tips kali ini dan Selamat mencoba.
- Cara mengetahui informasi lokasi situs yang dikunjungi
- Trik cara mengganti logo google dengan nama kesukaan sendiri
2 comments
Write commentsthaks 'u
Replysama2 gan,,,,
Reply